Tutup
Lifestyle

Glow Party Seaside Terrace

926
×

Glow Party Seaside Terrace

Sebarkan artikel ini

PALU, Kabar Selebes – Sejak Soft Opening bulan Agustus lalu, Seaside Terrace telah mencuri perhatian masyarakat Kota Palu. Khususnya yang haus akan hiburan dan ingin merasakan atmosfir baru untuk menghabiskan waktu bersama , teman , keluarga & kolega pasca bencana 2018 silam

General Managet Swiss Belhotel Palu Thomas Dananjaya mengatakan, walaupun belum 100% rampung ,Seaside Terrace terus berusaha berbenah diri untuk menyajikan yang terbaik untuk Seaside People (sebutan untuk pengunjung Seaside Terrace) mulai dari menu yang variatif dan entertainment yang disajikan

“Setiap Minggunya Seaside Terrace mengusung tema yang berbeda beda, untuk Oktober ini ada 4 tema yang di siapkan ,Seperti Sabtu 5 September barusan Seaside Terrace sukses dengan Land Seaside yang bernuansa Tropical with Ocean 2 band ,DJ, Adam, FDJ Ola , FDJ Cici & MC Alink,” kata Thomas.

Tambah Thomas, untuk Sabtu ini Seaside Terrace hadir dengan tema Glow Party (Glow in the dark) with Guest Star FDJ Maudy & Felicia , dress code Putih dan Warna Neon , free entry pastinya

“Kamu yang masih penasaran dengan Seaside Terrace yuuk gabung di Glow Party Sabtu 12 Oktober 2019 pukul 19 – selesai. Untuk info lebih lanjut silakan follow IG @terraceseaside,” ujarnya. (*/patar)

Silakan komentar Anda Disini….